Sabtu , 16 November 2024
Home / Berita Utama / Membangun Kebersamaan dan Kekeluargaan Lewat Kemah Dakwah Mahasiswa 2023

Membangun Kebersamaan dan Kekeluargaan Lewat Kemah Dakwah Mahasiswa 2023

Pada 28 Oktober 2023 diselenggarakan, penyambutan mahasiswa baru Manajemen Dakwah angkatan 2023, HMPS MD memberikan sepenuhnya kepada panitia pelaksana yang merupakan mahasiswa Manajemen Dakwah angkatan 2022 untuk mengadakan agenda penyambutan Mahasiswa Baru Manajemen Dakwah dengan yang bisa dikenal Kemah Dakwah Mahasiswa (KDM).

Di dalam agenda ini KDM memberikan pengenalan budaya akademik dan dukungan yang penuh kepada mahasiswa baru Manajemen Dakwah 2023 dengan tema “Membangun Kebersamaan Dengan Semangat Kekeluargaan Menuju MD Unggul Dan Berloyalitas”

Dalam agenda KDM ini dihadiri oleh Khairuddin, M.Ag, Muhlasin S. Ag., M.Pd. I , Pipir Romadi, S. Kom I, M.M, Muhammad Irham S.Sos, MA, Arief Nasri, Ketua Riski, Amirul Adli wakil serta anggota HMPS MD lainnya beserta ketupel MD 2022 Dicky Angger Laksmana, ketua Muhammad Hafis dan dihadiri oleh seluruh akt 22 yang berkontribusi didalamnya, perwakilan DEMA Fakultas Dakwah dan Komunikasi dan SEMA.

About muhlasin

Check Also

Mahasiswa Prodi Manajemen Dakwah UIN Suska Riau Raih Juara 3 Lomba Puisi Tingkat Internasional

  Pekanbaru, 19 Oktober 2024 – Basirun Hasbullah, mahasiswa angkatan 2021 Program Studi  Manajemen Dakwah …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *